TB/TK/5/X/2019

Ayah Bunda yth.

Sekolah dan orang tua murid adalah mitra dalam pengembangan anak. Kerjasama antara orang tua murid dan sekolah sangat mendukung kelancaran proses pembelajaran. Untuk menjalin proses kerjasama yang baik perlu adanya persepsi yang sama antara sekolah dan orang tua murid. Pertanyaan orang tua tentang cara pengajaran membaca dan menulis yang dilakukan di sekolah menjadi panduan kami untuk mengadakan workshop dengan tema “Menulis dan Membaca ala  Tetum”. Workshop tersebut akan dilaksanakan pada :

Hari/Tanggal   : Sabtu / 12 Oktober  2019

Waktu             : 08.00 – 11.30

Tempat            : Gedung Taman Kanak-Kanak Tetum Bunaya

Dresscode       :  Nuansa Cokelat

Acara               :  Workshop Menulis dan Membaca ala Tetum

Ayah/ Bunda mohon mengisi konfirmasi  kehadiran workshop selambat-lambatnya  Kamis, 10 Oktober 2019. Terima kasih atas perhatian dan kerjasama Ayah/Bunda.

Wassalam

Dian Yulianti

Kepala Sekolah , TK Tetum Bunaya

    Pilihan (required) Ya, kami dapat hadir.Tidak, kami belum dapat hadir.